Lowongan Kerja Fresh Graduate Astra International AUTO2000 Terbaru
Lowongan Kerja AUTO2000 - AUTO2000
adalah salah satu perusahaan jaringan jasa penjualan, perawatan,
perbaikan dan penyediaan suku cadang Toyota. Perusahaan ini memiliki
manajemen pemasaran yang ditangani penuh oleh PT Astra International
Tbk.
Perusahaan ini berdiri pada tahun 1975 dengan nama Astra Motor Sales,
dan baru pada tahun 1989 berubah nama menjadi AUTO2000, saat ini
perusahaan ini adalah main dealer Mobil Toyota terbesar di Indonesia,
menguasai antara 70-80% total penjualan Toyota.
Perusahaan ini berhubungan dengan PT Toyota Astra Motor menjadi Agen
Tunggal Pemegang Merek (ATPM) Toyota bersama dengan 4 dealer resmi
Toyota yang lain. AUTO2000 memiliki cabang yang tersebar di seluruh
Indonesia (kecuali Sulawesi, Maluku, Irian Jaya, Jambi, Riau, Bengkulu,
Jawa Tengah dan D.I.Y). AUTO2000 berkembang pesat karena memberikan
layanan yang sangat memudahkan bagi calon pembeli maupun pengguna mobil
Toyota.
Melalui program rekrutmen ini, AUTO2000 kembali membuka lowongan kerja
terbaru pada bulan November tahun 2020, untuk mencari calon karyawan yang
siap mengisi posisi jabatan yang sedang dibutuhkan. Dengan diadakannya
lowongan ini tentunya perusahaan akan mencari kandidat terbaik dengan
kualifikasi yang sesuai dan cocok untuk posisi yang akan ditempatkan.
Lowongan Kerja Astra International AUTO2000 Terbaru 2020
MT HUMAN CAPITAL
- Arrange review form and review implementation process periodically
- Doing review and Improvement base on last year's performance appraisal implementation
- Facilitate KPI review for AUTO2000's functionary in accordance with Astra Leadership Competencies
- Facilitate KPI review for employees in accordance with business change
- Implement work evaluation process
- Processing data that will use on work evaluation in accordance with KPI
- Doing Confirmation to branch or division about achievement's KPI
- Help on bonus distribution and calculation
- Help on salary increase calculation
- Teamwork with division or department in prepare of insentive and target point for employees
- At least Bachelor's degree in Industrial Engineering, Statistics, and Accounting
- Proven Working Experience in Rewards Management or Payroll
- Fresh graduates are welcome
- Strong analytical skills
Cara Pendaftaran
- Proses rekrutmen tidak dipungut BIAYA APAPUN
- AUTO2000 tidak pernah bekerjasama dengan biro perjalanan manapun dalam proses rekrutmen ini
- Hanya pelamar TERBAIK yang akan diproses untuk mengikuti seleksi selanjutnya
Informasi Penting
- Follow Instagram @ruangankerja untuk update lowongan kerja terbaru setiap harinya
- DIHARAPKAN UNTUK MEMBACA KESELURUHAN INFORMASI dengan TELITI agar dapat dipahami
- Jika terdapat PERTANYAAN silahkan tanyakan di kolom KOMENTAR
Kami tidak pernah meminta imbalan atau biaya dalam bentuk apapun terhadap rekrutmen di situs ini. Apabila ada pihak yang mengatasnamakan kami atau perusahaan meminta biaya seperti transportasi atau akomodasi atau yang lainnya bisa dipastikan itu PALSU
Klik, DAFTAR
Posting Komentar untuk "Lowongan Kerja Fresh Graduate Astra International AUTO2000 Terbaru"
Jika terdapat pertanyaan silahkan isi di kolom komentar, admin akan berusaha membalas komentar anda dihari itu juga (keesokannya mohon di cek kembali komentar anda), Mohon maaf untuk akun kosong (Unknown) tidak akan admin balas, jika ingin dapat balasan mohon untuk log in pada akun masing-masing. Terima kasih.