Lowongan Kerja Fresh Graduate PT. Gistex Garment Indonesia Terbaru
Lowongan Kerja PT. Gistex Garment Indonesia
- Gistex adalah salah satu eksportir terbesar produk tekstil di
Indonesia, memproduksi kain yang mengandung 100% polyester. penjualan
kami sudah mencapai 3 juta yard per bulan dan telah diekspor ke berbagai
negara di dunia.
Gistex mempertahankan kualitas produknya dengan melibatkan perbaikan
terus menerus dalam manajemen, mengimpor mesin berkualitas tinggi,
memilih bahan terbaik, dan terus mengembangkan sumber daya manusianya.
Kami dengan bangga mengumumkan bahwa Gistex dilengkapi dengan teknologi
terbaru dan sistem yang memungkinkan kita untuk memenuhi standar yang
tepat yang dibutuhkan oleh pelanggan. Ini adalah bukti komitmen tanpa
henti dan kuat kami untuk sepenuhnya melayani pelanggan kami.
Melalui program rekrutmen ini, PT. Gistex Garment Indonesia kembali
membuka lowongan kerja terbaru pada bulan November tahun 2020, untuk mencari
calon karyawan yang siap mengisi posisi jabatan yang sedang dibutuhkan.
Dengan diadakannya lowongan ini tentunya perusahaan akan mencari
kandidat terbaik dengan kualifikasi yang sesuai dan cocok untuk posisi
yang akan ditempatkan.
Lowongan Kerja PT. Gistex Garment Indonesia Terbaru 2020
SALES MANAGEMENT TRAINEE (GMDP BATCH 1 - 2021)
Persyaratan- Minimal lulusan S1 dari semua jurusan (minimal IPK 3.00)
- Memiliki pengalaman di bidang Sales atau pernah membuka usaha/bisnis apapun (termasuk e-commerce, online shop, reseller, dll)
- Mampu berkomunikasi dengan baik, bernegosiasi dan senang menjalin relasi.
- Mudah memahami sesuatu, inisiatif, pekerja keras dan mampu bekerja dengan target
- Menguasai bahasa Asing (menjadi nilai tambah)
Cara Pendaftaran
- Proses rekrutmen tidak dipungut BIAYA APAPUN
- PT. Gistex Garment Indonesia tidak pernah bekerjasama dengan biro perjalanan manapun dalam proses rekrutmen ini
- Hanya pelamar TERBAIK yang akan diproses untuk mengikuti seleksi selanjutnya
Informasi Penting
- Follow Instagram @ruangankerja untuk update lowongan kerja terbaru setiap harinya
- DIHARAPKAN UNTUK MEMBACA KESELURUHAN INFORMASI dengan TELITI agar dapat dipahami
- Jika terdapat PERTANYAAN silahkan tanyakan di kolom KOMENTAR
Kami tidak pernah meminta imbalan atau biaya dalam bentuk apapun terhadap rekrutmen di situs ini. Apabila ada pihak yang mengatasnamakan kami atau perusahaan meminta biaya seperti transportasi atau akomodasi atau yang lainnya bisa dipastikan itu PALSU
Klik, DAFTAR
Posting Komentar untuk "Lowongan Kerja Fresh Graduate PT. Gistex Garment Indonesia Terbaru"
Jika terdapat pertanyaan silahkan isi di kolom komentar, admin akan berusaha membalas komentar anda dihari itu juga (keesokannya mohon di cek kembali komentar anda), Mohon maaf untuk akun kosong (Unknown) tidak akan admin balas, jika ingin dapat balasan mohon untuk log in pada akun masing-masing. Terima kasih.