Lowongan Kerja Fresh Graduate PT. Steel Pipe Industry Indonesia Tbk Terbaru
Lowongan Kerja PT. Steel Pipe Industry Indonesia Tbk -
PT. Steel Pipe Industry of Indonesia, Tbk. (PT SPINDO, Tbk.) adalah
produsen pipa baja dengan kapasitas produksi terbesar di Indonesia dan
berpengalaman dalam memproduksi berbagai macam pipa baja/tabung dan
berbagai produk terkait lainnya.
Produk perusahaan telah memperoleh berbagai standar sertifikasi domestik
dan internasional. Jaminan mutu produk selalu dilakukan perusahaan
melalui penerapan suatu program sistem evaluasi mutu yang ketat dan
selaras dengan telah diterimanya sertifikat Internasional ISO 9002 dan
API 5L.
Sesuai dengan persyaratan mutu internasional PT SPINDO, Tbk. memenuhi
standar ASTM, BS, JIS, ISO, API, AS dan SNI. Basis pelanggan perseroan
meliputi perusahaan domestik Indonesia dan perusahaan-perusahaan
multinasional yang beroperasi di Indonesia seperti Total, Chevron, Honda
dan Yamaha, serta perusahaan internasional seperti J Steel Australasia
Pty, Ltd.
Bergabunglah bersama kami di PT Steel Pipe Industry of Indonesia, Tbk
produsen pipa baja dengan kapasitas produksi terbesar di Indonesia dan
berpengalaman dalam memproduksi berbagai macam pipa baja/tabung dan
berbagai produk terkait lainnya.
Melalui program rekrutmen ini, PT. Steel Pipe Industry Indonesia Tbk kembali
membuka lowongan kerja terbaru pada bulan Desember tahun 2020, untuk
mencari calon karyawan yang siap mengisi posisi jabatan yang sedang
dibutuhkan. Dengan diadakannya lowongan ini tentunya perusahaan akan
mencari kandidat terbaik dengan kualifikasi yang sesuai dan cocok untuk
posisi yang akan ditempatkan.
Lowongan Kerja PT. Steel Pipe Industry Indonesia Tbk Terbaru 2020
MANAGEMENT TRAINEE (MT) - SALES
Persyaratan- Usia maksimal 26 tahun
- Pendidikan minimal S1 Semua jurusan (lebih disukai Management dan Teknik Industri)
- Berasal dari Universitas terkemuka dengan IPK minimal 3.00
- Fresh graduate/berpengalaman minimal 1 tahun
- Aktif berorganisasi ataupun kegiatan sosial lainnya
- Memiliki jiwa kepemimpinan, kemampuan berfikir analitas dan komunikasi yang baik
- Memiliki motivasi & integritas yang tinggi, menyukai tantangan dan target oriented
- Mampu berbahasa Inggris dan Mandarin
- Bersedia di tempatkan di seluruh Indonesia
Cara Pendaftaran
recruitment@spindo.co.id (maximum file 5 MB)
- Proses rekrutmen tidak dipungut BIAYA APAPUN
- PT. Steel Pipe Industry Indonesia Tbk tidak pernah bekerjasama dengan biro perjalanan manapun dalam proses rekrutmen ini
- Hanya pelamar TERBAIK yang akan diproses untuk mengikuti seleksi selanjutnya
Informasi Penting
- Follow Instagram @ruangankerja untuk update lowongan kerja terbaru setiap harinya
- DIHARAPKAN UNTUK MEMBACA KESELURUHAN INFORMASI dengan TELITI agar dapat dipahami
- Jika terdapat PERTANYAAN silahkan tanyakan di kolom KOMENTAR
Kami tidak pernah meminta imbalan atau biaya dalam bentuk apapun terhadap rekrutmen di situs ini. Apabila ada pihak yang mengatasnamakan kami atau perusahaan meminta biaya seperti transportasi atau akomodasi atau yang lainnya bisa dipastikan itu PALSU
Lowongan kerja khusus driver/pribadi
BalasHapusIni untuk lokasi / daerah mana ya kakak
HapusSeluruh indonesia kyknya
Hapus