Lowongan Kerja Fresh Graduate PT. Bumitama Gunajaya Agro Terbaru
Lowongan Kerja PT. Bumitama Gunajaya Agro (BGA Group) - Bumitama Gunajaya Agro Group (BGA Group) adalah kelompok perusahaan yang bergerak dibidang perkebunan dan pabrik kelapa sawit. Saat ini BGA Group beroperasi di empat propinsi yaitu Kalimantan Tengah, Kalimantan Barat dan Riau. Unit usaha BGA Group terdiri dari 66 perkebunan kelapa sawit (Estates) seluas 181.570 Ha (Planted Area) dan 14 pabrik kelapa sawit (Mills) dengan total kapasitas 925 ton/jam.
BGA Group bertekad tidak sekadar membangun perkebunan, melainkan membangun masyarakat perkebunan di Indonesia, bersama dengan para petani kelapa sawit yang merupakan mitra usaha. Visi BGA Group adalah “”Menjadi Produsen CPO Terkemuka Melalui Perbaikan Berkelanjutan yang Fokus pada Produktivitas, Efisiensi Biaya & Pertumbuhan Bisnis”.
Misi BGA Group adalah meningkatkan nilai untuk pemegang saham, meningkatkan manfaat dan kualitas hidup karyawan, meningkatkan kesejahteraan masyarakan local dan lingkungan. Hal ini diyakini akan dapat dicapai bila didukung oleh Sumber Daya Manusia yang unggul (excellent). BGA berkomitmen memberlakukan SDM sebagai asset (Human Capital), untuk itulah kami mengundang Anda para Talent People untuk bergabung dan berkembang bersama BGA Group.
Melalui program rekrutmen ini, PT. Bumitama Gunajaya Agro (BGA Group) kembali membuka lowongan kerja terbaru pada bulan Juni tahun 2021, untuk mencari calon karyawan yang siap mengisi posisi jabatan yang sedang dibutuhkan. Dengan diadakannya lowongan ini tentunya perusahaan akan mencari kandidat terbaik dengan kualifikasi yang sesuai dan cocok untuk posisi yang akan ditempatkan.
Lowongan Kerja PT. Bumitama Gunajaya Agro (BGA Group) Terbaru 2021
MANAGEMENT TRAINEE (MT)
A program for freshgraduates to prepare future leaders
As Traction Assistant, you will be responsible for planning and developing transportation & accomodation management. You will also coordinate and control the improvement and maintenance of transport vehicles, heavy equipment, mechanical devices and electric machines (generators).
Persyaratan
- Bachelor (S1)/Diploma 4 (D4)
- Major in Teknik Mekanik Otomotif/Mechanical Engineering
- GPA minimal 2.85
- Employment Status : Management Trainee 6 Month(s)
- Placement in all operational area (West & Central Kalimantan)
RECRUITMENT PROCESS :
- Administrative Selection > Online Psychotest > Online Interview > Medical Check Up > Departure
Cara Pendaftaran
- Proses rekrutmen tidak dipungut BIAYA APAPUN
- PT. Bumitama Gunajaya Agro (BGA Group) tidak pernah bekerjasama dengan biro perjalanan manapun dalam proses rekrutmen ini
- Hanya pelamar TERBAIK yang akan diproses untuk mengikuti seleksi selanjutnya
Informasi Penting
- Follow Instagram @ruangankerja untuk update lowongan kerja terbaru setiap harinya
- DIHARAPKAN UNTUK MEMBACA KESELURUHAN INFORMASI dengan TELITI agar dapat dipahami
- Jika terdapat PERTANYAAN silahkan tanyakan di kolom KOMENTAR
Kami tidak pernah meminta imbalan atau biaya dalam bentuk apapun terhadap rekrutmen di situs ini. Apabila ada pihak yang mengatasnamakan kami atau perusahaan meminta biaya seperti transportasi atau akomodasi atau yang lainnya bisa dipastikan itu PALSU
Klik, DAFTAR
Select : Basic Development Program Traction
Posting Komentar untuk "Lowongan Kerja Fresh Graduate PT. Bumitama Gunajaya Agro Terbaru"
Jika terdapat pertanyaan silahkan isi di kolom komentar, admin akan berusaha membalas komentar anda dihari itu juga (keesokannya mohon di cek kembali komentar anda), Mohon maaf untuk akun kosong (Unknown) tidak akan admin balas, jika ingin dapat balasan mohon untuk log in pada akun masing-masing. Terima kasih.